Diskusi
Perspektif Indonesia
"Hanya Bisa Pasrah
Dengan Tertekannya Rupiah?"
Waktu :
Sabtu, 14 Maret 2015
Tempat :
GADO-GADO BOPLO, jl. Gereja Theresia No. 41, Menteng, Jakarta Pusat
Pembicara :
- Suharso Monoarfa (Dewan Pertimbangan Presiden)
- Yugi Prayanto (Wakil Ketua Umum KADIN)
- Dr. Enny Sri Hartati (INDEF)
- Dr. Nico Harjanto (Populi Center)
Ichan Loulembah
Secara umum ada dua penjelasan terkait melemahnya rupiah secara konstan. Pemerintah menyatakan itu implikasi menguatnya dollar dan pulihnya perekonomian AS. Pihak non pemerintah melihatnya sebagai akibat kerapuhan manajemen pemerintahan dan ketidaktenangan politik. Populi Center dan SMART FM 95,9 menyajikan Perspektif Indonesia dengan topik "Hanya Bisa Pasrah Dengan Tertekannya Rupiah?"
Broadcasting live on SMART FM Jakarta 95.9, Manado 101.2, Makasar 101.1, Banjarmasin 101.1, Balikpapan 97.8, Surabaya 88.9, Palembang 101.8, Medan 101.8- Streaming radiosmartfm.com- Blackberry: SmartFM via google- Android: SmartFM via google play
Perspektif Indonesia tajam - dalam - bermakna
Slide foto-foto selama acara |
Tonton videonya di :
Diskusi Perspektif Indonesia Hanya Bisa Pasrah Dengan Tertekannya Rupiah
https://www.youtube.com/watch?v=2fZIs0K2Itw
Closing Statement Dr. Nico Harjanto :
www.NOMagz.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar