Diskusi
"Jago Silat Betawi Angkat Bicara"
dan Pementasan
Maen Pukulan Betawi Dulu
dan Pementasan
Maen Pukulan Betawi Dulu
Waktu:
Kamis 14 Ags 2014, 15:00
Lokasi:
Bentara Budaya Jakarta
Pembicara:
- H. Zakaria (Perguruan Silat Mustika Kwitang);
- H. Nur Ali Akbar alias Bang Nunung Guru Silat Cingkrik, Rawa Belong);
- H. Basir Bustomi Alias Bang Basir (Guru Silat Beksi).
Bentara Budaya Jakarta selama 2 hari mengadakan acara bertema budaya Betawi.
Hari pertama diisi dengan acara diskusi bertajuk "Jago Silat Betawi Angkat Bicara".
Beberapa pakar Betawi menjadi narasumbernya.
Perguruan Silat Sebbet |
Malamnya, pukul 19:30, diadakan Pementasan berjudul "Maen Pukulan Betawi Dulu."
Slide foto-foto selama acara |
www.NOMagz.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar