Tema Acara :
Lokasi :
Hotel Lumire, Jl. Senen Raya, Jakarta
Waktu :
26 Juni 2014, pukul 20.00 - 00.20 WIB
Joko Widodo atau Jokowi mengisi kegiatan kampanyenya pada hari Kamis (27/6/2014) dengan acara berjumpa atau "ngobrol" dengan para Netizen atau penggiat dunia maya.
Calon Presiden pasangan nomor urut 2 tersebut mendegarkan banyak keluhan maupun harapan dari para aktivis duna maya seperti dari Kompasiana,Kaskus, Twitter, Facebook, maupun JASMEV. Kamis (27/6/2014).
Abdee Slank sedang diwawancara |
Beberapa permintaan Netizen pada Jokowi, antara lain
- Netizen ingin didengar pemerintah
- Jangan ada regulasi menghambat
- harus bisa menyalurkan kreativitas anak muda Indonesia
- Membentuk karakter pengguna internet yang positif dan optimis bukan apatis,
- Akses yang bermanfaat dan jangan di blokir
- Internet seperti pisau, kita harus menggunakannya dengan baik
- Pemerintah mendukung industri kreatif
- presiden Indonesia harus bisa menjadi pemimpin revolusi mental
- Edukasi cara menggunakan internet yang sehat dan fun
Ditanya soal industri kreatif, Jokowi pun mengatakan bahwa industri kreatif adalah potensi anak muda yang selama ini kurang digarap dengan baik oleh pemerintah.
Ia menyinggung soal industri game terbesar di Indonesia, namun hal itu dijual mahal sekali walau pun produksinya tidak begitu mahal. Jokowi menyebut hal ini adalah salah satu potensi.
Slide foto-foto selama acara |
VIDEO ACARA :
https://www.youtube.com/watch?v=q5N4syj8QqE
www.NOMagz.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar